Nikmat Sepakbola Indonesia
Oleh : Ary Ditio Baihaqi (@arybaihaqi_10)Tidak mesti bagi kamu mencintai sepakbola jika ingin mendukung tim nasional sepakbola Indonesia. Satu yang hanya perlu kamu miliki, yaitu perasaan menjadi Indonesia.Negeri ini tidak pernah habis akan sensasi. Semua saling sikut hanya demi sebuah gengsi, yang...